Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Suplemen Penguat Imun, Apakah Menurunkan Risiko Terjangkit Virus Corona?

Kompas.com - 03/02/2020, 12:03 WIB
Ellyvon Pranita,
Sri Anindiati Nursastri

Tim Redaksi

"Pada kondisi di mana risiko paparan terhadap infeksi virus sangat tinggi, maka imunostimulan dapat ditambahkan disamping pencegahan lainnya," kata Iris.


Masih menurut Iris, imunostimulan dapat dikonsumsi dalam durasi tertentu sampai risiko paparan virus menurun. Imunostimulan sebaiknya dikonsumsi sebelum seseorang terinfeksi suatu penyakit, karena imunostimulan membutuhkan waktu untuk merangsang sistem imun.

Senada dengan itu, VP Penelitian dan Pengembangan SOHO Global Health, DR Raphael Aswin, MSi, mengatakan bahwa imunostimulan yang baik adalah yang mengandung Echinacea purpurea extract dan zinc picolinate.

Kandungan Echinacea purpurea extract telah terbukti secara klinis dapat memodulasi system daya tahan tubuh dan mencegah penyebaran infeksi lebih lanjut.

Baca juga: Pertama Kali Ditemukan, Kasus Virus Corona Menular Sebelum Gejalanya Muncul

Sementara itu, Zinc picolinate berperan aktif dan bekerja sinergis pada sistem daya tahan tubuh.

Imboost menjadi salah satu produk immunomodulator yang bersifat imunostimulan dan mengandung Echinacea pupurea extract dan Zinc picolinate.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Baca tentang


Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Terpopuler

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau