Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Perdebatan Usai, Ini Batas Konsumsi Telur yang Dianjurkan Pakar

Kompas.com - 24/03/2019, 17:02 WIB
Gloria Setyvani Putri

Editor

Namun, para peneliti mengakui bahwa mungkin ada kesalahan dalam analisis mereka.

Data tentang konsumsi telur dikumpulkan melalui kuesioner di mana responden harus mengingat diet mereka di bulan dan tahun-tahun sebelumnya.

Para ahli lain juga menunjukkan bahwa hasil yang sama. Namun, meski mereka menunjukkan hubungan antara konsumsi telur dan peningkatan risiko penyakit jantung dan kematian dini, itu tidak dapat membuktikan penyebabnya.

"Kekuatan penelitian ini adalah bahwa ia lebih mewakili keragaman etnis populasi AS dan diet yang dikonsumsi oleh orang Amerika biasa," kata Tom Sanders, profesor Nutrisi dan Diet di King's College London.

"Keterbatasannya adalah ketergantungan pada ukuran tunggal asupan makanan."

Jumlah yang disarankan

Jadi, berapa banyak telur yang harus kita makan? Allen merekomendasikan tidak lebih dari tiga telur dalam seminggu.

Dia juga memberikan beberapa saran untuk pecinta telur, salah satunya harus makan putih telurnya.

"Saya tidak menganjurkan orang menghilangkan telur dalam menu makan mereka. Saya hanya menyarankan agar orang memakannya dalam jumlah sedang," katanya.

Tom Sanders juga mengamati bahwa penelitian ini difokuskan pada orang-orang AS.

"Asupan kolesterol rata-rata AS bisa mencapai sekitar 600mg, ini jauh lebih tinggi daripada diet rata-rata Inggris, yaitu sekitar 225mg per hari," kata Tom Sanders.

Baca juga: Ahli Gizi: Jangan Pisahkan Kuning Telur dari Putihnya

Faktanya, statistik terbaru dari Komisi Telur Internasional pada 2015, menunjukkan bahwa orang Amerika merupakan negara kelima di dunia yang memakan lebih banyak telur, sekitar 252 per orang setiap tahun.

Dan negara ini memiliki penyakit jantung sebagai penyebab hampir 20 persen kematian.

Jepang, negara dengan jumlah konsumsi telur tahunan mencapai 328 per kapita, hanya mencatat 11 persen kematian akibat penyakit jantung.

"Telur dalam jumlah sedang, sekitar tiga atau empat butir dalam semingga adalah tepat," pakar dari Inggris tersebut menambahkan.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Video Pilihan Video Lainnya >

Terkini Lainnya

NASA Temukan Objek Antar-Bintang yang Melintas Cepat di Tata Surya
NASA Temukan Objek Antar-Bintang yang Melintas Cepat di Tata Surya
Fenomena
Keindahan Planet Merkurius Terlihat Jelas di Langit Senja Juli Ini
Keindahan Planet Merkurius Terlihat Jelas di Langit Senja Juli Ini
Oh Begitu
Ditemukan, Planet Ekstrem yang Memicu Semburan Energi di Bintang Induknya
Ditemukan, Planet Ekstrem yang Memicu Semburan Energi di Bintang Induknya
Oh Begitu
Bisakah Serigala dan Rubah Kawin Silang? Ini Jawaban Ilmiahnya
Bisakah Serigala dan Rubah Kawin Silang? Ini Jawaban Ilmiahnya
Oh Begitu
Satelit “Zombie” NASA Kembali Hidup, Pancarkan Sinyal Radio Setelah 60 Tahun Mati Total
Satelit “Zombie” NASA Kembali Hidup, Pancarkan Sinyal Radio Setelah 60 Tahun Mati Total
Oh Begitu
Teleskop Webb Ungkap Rahasia Materi Gelap di Zona Tabrakan Kosmik
Teleskop Webb Ungkap Rahasia Materi Gelap di Zona Tabrakan Kosmik
Fenomena
Peneliti Temukan Saklar Kolesterol, Harapan Baru Cegah Penyakit Jantung, Diabetes, dan Kanker
Peneliti Temukan Saklar Kolesterol, Harapan Baru Cegah Penyakit Jantung, Diabetes, dan Kanker
Kita
Mengapa Kura-Kura Melakukan Pose Superman? Ini Penjelasan Ilmiahnya
Mengapa Kura-Kura Melakukan Pose Superman? Ini Penjelasan Ilmiahnya
Oh Begitu
Apa yang Terjadi Jika Kita Mencoba Mendarat di Planet Gas Raksasa?
Apa yang Terjadi Jika Kita Mencoba Mendarat di Planet Gas Raksasa?
Oh Begitu
Fosil Kepala Amfibi Raksasa Ditemukan di Texas, Mirip Karakter Film ‘Toy Story’
Fosil Kepala Amfibi Raksasa Ditemukan di Texas, Mirip Karakter Film ‘Toy Story’
Fenomena
Apa yang Terjadi di Otak Seorang Psikopat? 
Apa yang Terjadi di Otak Seorang Psikopat? 
Kita
Ditemukan, Bukti Ledakan Bintang Ganda yang Mengubah Pemahaman Alam Semesta
Ditemukan, Bukti Ledakan Bintang Ganda yang Mengubah Pemahaman Alam Semesta
Oh Begitu
Evolusi Mamalia Tak Sesederhana yang Kita Duga, Fosil Baru Ubah Ceritanya
Evolusi Mamalia Tak Sesederhana yang Kita Duga, Fosil Baru Ubah Ceritanya
Oh Begitu
Genus Baru Laba-Laba Pelompat yang Ahli Berkamuflase Ditemukan di Selandia Baru
Genus Baru Laba-Laba Pelompat yang Ahli Berkamuflase Ditemukan di Selandia Baru
Fenomena
Jus Jeruk Bali Bisa Mematikan? Ini Fakta Ilmiahnya
Jus Jeruk Bali Bisa Mematikan? Ini Fakta Ilmiahnya
Oh Begitu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar di Artikel Lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau