Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Sindrom Nasi Goreng, Infeksi Bakteri yang Paling Sering Serang Manusia

Kompas.com - 02/05/2019, 12:55 WIB
Gloria Setyvani Putri

Penulis

"Kadang-kadang, antibiotik seperti vankomisin diresepkan untuk kasus serius ketika bakteri terlalu lama ada di saluran pencernaan," kata Tierno.

Cara mencegah

Menjaga makanan panas tetap panas (di atas 60 derajat Celcius) dan makanan dingin di bawah 4 derajat Celcius akan membantu mengurangi risiko tertular bakteri B. cereus.

Sebagai catatan, pemanasan atau pendinginan ulang setelah makanan dibiarkan selama lebih dari 2 jam tidak akan mencegah penyakit.

"Bacillus cereus secara alami berkoloni pada butiran beras mentah. Spora yang diproduksi bakteri akan bertahan dalam proses memasak dan mereka dengan cepat tumbuh saat didiamkan pada suhu kamar," terang Tierno.

Baca juga: Makan Nasi atau Pasta Berumur 4 Hari Bisa Membunuhmu, Ini Penyebabnya

Menurut artikel 2017 dari Institut Ilmu Pangan dan Pertanian di University of Florida, memanaskan makanan ulang  pada suhu di atas 74 derajat Celcius selama 15 detik akan membunuh sel tetapi bukan racun - jika sudah terbentuk.

Jadi, jika Anda curiga makanan di meja makan sudah basi atau dibiarkan terlalu lama, itu harus dibuang.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com