Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Viral Terapi Warna untuk Turunkan Demam, Ini Kata Dokter

Kompas.com - 14/08/2019, 20:06 WIB
Retia Kartika Dewi,
Resa Eka Ayu Sartika

Tim Redaksi

 

Seseorang dapat dikatakan mengalami demam jika suhu tubuhnya mencapai di atas 37,5 derajat celsius.

Reisa mengungkapkan ada 9 langkah yang bisa digunakan untuk meredakan tubuh yang demam, yakni bedrest (mengurangi aktivitas), memakai pakaian yang tipis, jaga suhu ruang tetap sejuk, dan perbanyak asupan cairan tubuh.

Kemudian untuk langkah lainnya, yakni makan makanan dengan nutrisi yang bagus dan lengkap, periksa suhu tubuh 3-4 kali menggunakan termometer yang akurat, beri obat paracetamol, kompres dengan kain yang basah, dan segera ke dokter untuk pertolongan pertama.

Baca juga: Benarkah Berkeringat Tanda Demam Hampir Sembuh?

Adapun jika penderita demam punya riwayat kejang, dr Reisa menyarankan agar pasien segera diperiksa oleh dokter.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com