Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Kompas.com - 26/06/2018, 13:04 WIB
Resa Eka Ayu Sartika

Penulis

KOMPAS.com - Inggris baru-baru ini melaporkan kemungkinan kekurangan karbon dioksida (CO2). Hal ini menyebabkan kekhawatiran akan adanya gangguan terhadap persediaan makanan dan minuman bersoda.

Para produsen bir, minuman bersoda, dan daging memperingatkan hal ini. Dewan Peternak Unggas Inggris, British Poultry Council (BPC) juga telah meminta pemerintah Inggris dan produsen gas agar memberi mereka prioritas untuk menjaga rantai makanan tetap bergerak.

Tak hanya itu, dalam jurnal perdagangan Gas World menyebut bahwa kekurangan pasokan itu sebagai "situasi pasokan terburuk untuk melemahkan bisnis karbon dioksida Eropa dalam beberapa dekade".

Masalah yang Mungkin Terjadi

Dirangkum dari New Scientist, Jumat (22/06/2018), karbon dioksida sudah banyak diketaui digunakan dalam minuman bersoda atau bir. Tapi, ternyata gas ini juga berguna bagi produsen makanan.

Karbon dioksida digunakan dalam proses penyembelihan babi dan unggas. Selain itu, gas ini juga digunakan untuk mengawetkan produk makanan segar selama penyimpanan.

Artinya, gas ini digunakan untuk mengemas daging dan sayuran segar.

Padahal, setidaknya lima produsen kerbon dioksida food grade di Eropa utara yang berhenti produksi.

Beberapa peternakan unggas Inggris kemungkinan ditutup karena kekurangan pasokan gas ini.

"Ada beberapa rumah jagal yang hanya memiliki dua hari persediaan tersisa dan yang lain memiliki persediaan untuk beberapa minggu saja. Produksi akan melambat," ungkap Richard Griffith, Ketia BPC dikutip dari Standard.co.uk, Jumat (22/06/2018).

Baca juga: Emisi Karbon Dioksida Terus Meningkat Sejak Era Industri

Terjadi Sekarang

Fenomena ini juga menimbulkan pertanyaan, mengapa baru sekarang terjadi?

Sebagai informasi, permintaan untuk bir dan meniuman bersoda di Inggris memuncak ketika musim panas berlangsung. Selain itu, ketika perhelatan seperti Piala Dunia, permintaan tersebut juga bertambah.

Namun, dalam kasus ini, konsumsi yang sedang memuncak juga terjadi ketika produsen CO2 menutup bisnisnya saat musim panas karena permintaan puncak di musim dingin juga tinggi.

Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.

Video rekomendasi
Video lainnya


Video Pilihan Video Lainnya >

Rekomendasi untuk anda
28th

Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!

Syarat & Ketentuan
Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

Terkini Lainnya

Fakta-fakta Menarik Kentut, Soda Bikin Lebih Sering Kentut (Bagian 2)

Fakta-fakta Menarik Kentut, Soda Bikin Lebih Sering Kentut (Bagian 2)

Oh Begitu
Seberapa Akurat Ingatan Masa Kecil Kita?

Seberapa Akurat Ingatan Masa Kecil Kita?

Kita
Seperti Apa Gejala Virus Nipah yang Parah?

Seperti Apa Gejala Virus Nipah yang Parah?

Oh Begitu
Seperti Apa Hiu Tertua yang Berusia Ratusan Tahun?

Seperti Apa Hiu Tertua yang Berusia Ratusan Tahun?

Oh Begitu
Apakah Ikan Air Asin Bisa Hidup di Air Tawar?

Apakah Ikan Air Asin Bisa Hidup di Air Tawar?

Oh Begitu
8 Cara Menjaga Kesehatan Saat Cuaca Panas Ekstrem

8 Cara Menjaga Kesehatan Saat Cuaca Panas Ekstrem

Oh Begitu
Apa Penyebab Cuaca Panas Ekstrem di Indonesia?

Apa Penyebab Cuaca Panas Ekstrem di Indonesia?

Oh Begitu
Mengapa Tidak Ada Narwhal di Penangkaran?

Mengapa Tidak Ada Narwhal di Penangkaran?

Oh Begitu
Bagaimana Wortel Bisa Berwarna Oranye?

Bagaimana Wortel Bisa Berwarna Oranye?

Oh Begitu
Apakah Aman Makan Sushi?

Apakah Aman Makan Sushi?

Kita
Fakta Menarik Kentut, Hasilkan 500 Mililiter Gas Per Hari (Bagian 1)

Fakta Menarik Kentut, Hasilkan 500 Mililiter Gas Per Hari (Bagian 1)

Kita
Apa yang Harus Dilakukan untuk Mengelola Sampah?

Apa yang Harus Dilakukan untuk Mengelola Sampah?

Kita
Sains Jelaskan Manfaat Jus Bawang Bombai untuk Rambut Rontok

Sains Jelaskan Manfaat Jus Bawang Bombai untuk Rambut Rontok

Oh Begitu
Apa Manfaat Air Cucian Beras untuk Kesehatan?

Apa Manfaat Air Cucian Beras untuk Kesehatan?

Oh Begitu
Penyebab Cegukan dan Cara Mengatasinya

Penyebab Cegukan dan Cara Mengatasinya

Oh Begitu
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Verifikasi akun KG Media ID
Verifikasi akun KG Media ID

Periksa kembali dan lengkapi data dirimu.

Data dirimu akan digunakan untuk verifikasi akun ketika kamu membutuhkan bantuan atau ketika ditemukan aktivitas tidak biasa pada akunmu.

Lengkapi Profil
Lengkapi Profil

Segera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.

Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com