Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Benarkah Konsumsi Obat Tekanan Darah Tingkatkan Risiko Kanker Kulit?

Kompas.com - 27/12/2017, 21:00 WIB
Resa Eka Ayu Sartika

Penulis

Sumber Reuters

Pasien diharapkan melakukan tindakan pencegahan dengan melindungi kulit mereka dari kerusakan akibat sinar matahri, kata Dr Elizabeth Martin, presiden Pure Dermatology & Estetika di Alabama, Amerika Serikat.

"Semua orang dapat mengurangi risiko kanker kulit mereka dengan menghindari paparan sinar UV secara langsung," ungkap Dr Martin yang juga tidak terlibat dalam penelitian tersebut.

"Jangan gunakan alat tanning (alat penggelap kulit) dalam ruangan, dan lindungi diri Anda dari sinar matahari dengan menggunakan tabir surya dengan SPF 30 atau lebih tinggi," sambungnya.

Baca juga: White Wine Tingkatkan Risiko Kanker Kulit Mematikan

Jika Anda salah satu orang yang mengonsumsi obat tekanan darah tinggi, jangan buru-buru menghantikan pemakaiannya. Pottegard menyarankan untuk berkonsultasi dengan dokter mengenai hal ini.

"Jika Anda berisiko tinggi terkena kanker kulit, baik karena paparan sinar matahari yang tinggi, pernah mengalami kanker kulit, atau berisiko terkena kanker kulit, Anda harus mempertimbangkan konsultasi dokter Anda mengenai perubahan terapi potensial," kata Pottegard.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com