Kenapa Kita Harus Hindari Balon? Ini 5 Alasannya

Kompas.com - 08/05/2017, 18:42 WIB
Yunanto Wiji Utomo

Penulis

Studi pada hewan jenis lain sulit dilakukan karena harus meneliti banyak kasus kematian hewan dan membedah perit untuk mengetahuinya.

Namun, minimnya studi bukan berarti dampak lingkungan balon kecil. Bukti-bukti yang ada saat ini sudah menunjukkan efek merugikan balon.

Lebih Banyak Mudarat daripada Manfaatnya

Meskipun tak berakhir di perut hewan, balon juga akan menumpuk menjadi sampah yang sulit terurai. Ini akan merugikan lingkungan.

Perayaan masih bisa dilakukan tanpa balon. Penanaman pohon, tiupan gelembung, dan karangan bunga yang asli juga memberi makna yang sama dengan balon.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:


Video Pilihan Video Lainnya >

Terpopuler

komentar di artikel lainnya
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com
atau