KOMPAS.com - Badan Meteorologi, Klimatologi dan Geofisika (BMKG) kembali mengeluarkan peringatan dini terkait cuaca ekstrem untuk berbagai wilayah Indonesia pada 2-4 Januari 2020.
Menurut Deputi Bidang Meteorologi BMKG, Drs. R. Mulyono Rahardi Prabowo M.Sc, hasil peringatan dini ini berdasar hasil pemantauan yang dilakukan BMKG kemarin Kamis (2/1/2020) pada 13.22 WIB.
Adapun hasil pantauannya adalah sebagai berikut:
Hujan lebat terpantau di...
Berdasarkan pantauan tersebut, berikut daftar wilayah yang berpotensi hujan lebat pada 2-4 Januari 2020 adalah:
Hujan lebat disertai angin, kilat, dan petir
Wilayah yang berpotensi hujan lebat disertai angin kencang, kilat atau petir pada 2-4 Januari 2020 adalah:
https://sains.kompas.com/read/2020/01/03/122701423/bmkg-keluarkan-peringatan-dini-cuaca-ekstrem-indonesia-hingga-besok