Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Salin Artikel

Gempa Hari Ini: 3 Lindu Mengguncang Indonesia, dari Papua sampai Aceh

Gempa pertama berkekuatan M 3,6 berpusat di darat, 21 kilometer tenggara Jayawijaya terjadi pada pukul 00.13 WIB.

Episenter gempa berada di koordinat 4,19 LS dan 138,82 BT.

Hiposenter gempa sendiri berada di kedalaman 18 km.

Getaran gempa dirasakan warga Wamena dalam skala intensitas II MMI.

Episenter gempa berada di koordinat 2,1 LU dan 96,51 BT.

Hiposenter gempa sendiri berada di kedalaman 21 km.

Gempa ini dirasakan warga Sinabang pada skala intensitas I-II MMI.

Gempa terakhir terjadi pada pukul 16.24 WIB. Gempa berkekuatan M 5,0 ini mengguncang laut yang berjarak 230 km arah barat laut Maluku.

Episenter gempa berada di koordinat 6,18 LS dan 130,26 BT.

Hiposenter gempa sendiri berada di kedalaman 187 km.

https://sains.kompas.com/read/2019/09/02/210300023/gempa-hari-ini--3-lindu-mengguncang-indonesia-dari-papua-sampai-aceh

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke