Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Tikus Ompong, Satwa Endemik Sulawesi Hanya 3 Ekor di Dunia

Kompas.com - 30/09/2019, 12:32 WIB
Ellyvon Pranita,
Gloria Setyvani Putri

Tim Redaksi

"Ya, (tikus ompong) endemik di Sulawesi Central Core. Habitatnya masih hutan primer, pasti belantara. Dan karena di dataran tinggi, ada karakter hutan berlumut juga disana," ucap Anang.

Anang menambahkan, tikus ompong merupakan bukti dari kebaruan ekologis yang sangat erat kaitannya dengan perubahan iklim dan didukung oleh karakter morfologi.

Baca juga: Bisa Melihat di Malam Hari, Ini yang Sebenarnya Terjadi pada Tikus

Baru ditemukan 3 tikus ompong

Para ilmuwan mengaku kesulitan mencari tikus ompong karena habitatnya yang sangat spesifik dan jumlah populasi yang kemungkinan sangat kecil.

"Penemuan tikus ompong tidak disengaja. Apalagi untuk Sulawesi, masih banyak keanekaragaman hayati yang belum terungkap, dari sisi fauna, flora atupun mikroorganismenya," ujar Anang.

Anang berkata, hingga saat ini baru tiga individu tikus ompong di dunia dan semuanya tersimpan di Museum Zoologicum Bogoriense, Cibinong, Bogor.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Halaman:
Video rekomendasi
Video lainnya


Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Komentar
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com