Hampir 95 persen atmosfer di Planet Mars mengandung karbon dioksida.
CIP mengatakan, kentang merupakan sumber yang sangat baik untuk vitamin C, zat besi, dan seng. Kentang juga mengandung mikronutrisi penting yang perlahan hilang dalam masyarakat secara global.
Pemimpin ilmuwan Julio E Valdivia-Silva mengatakan bahwa ia sangat senang dengan gagasan membudidayakan kentang di Planet Mars.
"Saya senang dengan ide menanam kentang di Mars, dan lebih dari itu, kita dapat melakukan simulasi dari kondisi Mars yang memiliki persamaan dengan daerah tempat kentang berasal," ujarnya.
Dapatkan update berita pilihan dan breaking news setiap hari dari Kompas.com. Mari bergabung di Grup Telegram "Kompas.com News Update", caranya klik link https://t.me/kompascomupdate, kemudian join. Anda harus install aplikasi Telegram terlebih dulu di ponsel.Tulis komentarmu dengan tagar #JernihBerkomentar dan menangkan e-voucher untuk 90 pemenang!
Syarat & KetentuanSegera lengkapi data dirimu untuk ikutan program #JernihBerkomentar.