Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+

Kali Pertama, Mongolia "Nimbrung" di Earth Hour

Kompas.com - 18/03/2010, 05:48 WIB

ULAN BATOR, KOMPAS.com - Untuk kali pertama, Mongolia "nimbrung" alias ikut berpartisipasi di Earth Hour 2010. Kantor Berita Mongolia Montsame mewartakan hal itu pada Rabu (17/3/2010).

Menurut rencana, sebagaimana penuturan Kepala Kampanye WWF Inggris Colin BUtfield, Earth Hour bakal berlangsung satu jam sejak Sabtu (20/3/2010) malam mulai pukul 08.30. Nantinya, 1.100 kota besar dan kecil di 100 negara mulai dari Mongolia, Madagaskar, Nepal, dan Selandia Baru ikut berpartisipasi. Ikut pula di dalamnya Saudi Arabia, Kamboja, Republik Ceska, Paraguay, Ekuador, berikut negara-negara Persemakmuran seperti Kepulauan Marina Utara di Samudera Pasifik. 

Earth Hour pertama kali diluncurkan di Sydney pada 2007. Kala itu dua juta warga mematikan lampu selama satu jam.

Simak breaking news dan berita pilihan kami langsung di ponselmu. Pilih saluran andalanmu akses berita Kompas.com WhatsApp Channel : https://www.whatsapp.com/channel/0029VaFPbedBPzjZrk13HO3D. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Video rekomendasi
Video lainnya


Video Pilihan Video Lainnya >

Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
komentar di artikel lainnya
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+
Close Ads
Bagikan artikel ini melalui
Oke
Login untuk memaksimalkan pengalaman mengakses Kompas.com