www.kompas.com
Kepulauan Raja Ampat di Papua Barat memiliki kecantikan alam luar biasa sekaligus menyimpan potensi keragaman hayati laut tropis terkaya di dunia. Di sana hidup 1.459 spesies ikan karang, 553 spesies karang, 42 spesies udang mantis, dan 16 spesies mammalia laut. Raja Ampat merupakan jantung pusat segitiga karang dunia. Foto diambil pada Jumat (5/10/2012). (KOMPAS/RINI KUSTIASIH)
Baca berita tanpa iklan. Gabung Kompas.com+